Selasa, 19 Oktober 2010

Ringkasan analisis regresi

0 komentar


ANALISIS REGRESI


1. Tahapan dalam Analisis Regresi
1. Identifikasi model(dengan scatter plot)
Dari scatter plot ingin diperoleh:
• Garis yang paling tepat
• Melakukan peramalan
• Mengetahui hubungan yang terjadi(saat A naik 1 unit, berapa besar kenaikan B)
Dalam pembuatan scatter plot dapat terbentuk grafik ‘truncated’, yaitu grafik yang terputus. Untuk menyiasati hal tersebut pembuatan fungsinya dilakukan dengan Spline Fuction.
2. Pendugaan parameter
3. Pengujian hipotesis kebeartian model regresi
4. Uji kesesuaian model(goodness of fit)

untuk selengkapnya baca disini:

ANALISIS REGRESI



0 komentar:

Posting Komentar

Komentar anda