Rabu, 22 Juli 2009

Indeks Entropi Theil

0 komentar
Indeks ini digunakan untuk mengukur kesenjangan ekonomi dan kosentrasi Industri
Dalam indeks Entropi ini:
1. merupakan indeks kosentrasi spasial yang menyedianan ukuran derajat kosentrasi distribusi spasial pada sejumlah daerah dan sub daerah dalam suatau negara dan antar sub unit daerah dalam suatu kawasan pada suatu titik waktu.
Nilai indeks entropi yang lebih rendah berarti mennjukkan adanya kesenjangan yang rendah, dan sebaliknya.















0 komentar:

Posting Komentar

Komentar anda