Selasa, 28 Juli 2009

Analisis Gerombol Statistik

0 komentar
Analisis Gerombol

Tujuan utama dari analisis gerombol adalah mengelompokkan objek-objek
berdasarkan kesamaan karakteristik di antara objek-objek tersebut. Objek tersebut
akan diklasifikasikan ke dalam satu atau beberapa cluster (kelompok) sehingga
objek-objek yang berada dalam satu cluster akan mempunyai kemiripan satu
dengan yang lain. Homogenitas yang tinggi antar anggota dalam cluster
(withincluster) dan heterogenitas (perbedaan) yang tinggi antar cluster yang satu
dengan yang lainnya (between cluster) merupakan dua hal yang harus dimiliki
sebuah cluster agar dapat dikatakan cluster itu baik.
selengkapnya ada disini...Download

0 komentar:

Posting Komentar

Komentar anda